Selasa, Maret 08, 2011

tidaklah serta merta segenggam rasa menghilang atau dihilangkan begitu saja. akibatnya, antara ucap kata dan hakikat rasa tak sinkron terlontar dari para pecinta, kala kecewa, jengkel, marah menerpa. katanya sih "hate u", tapi sebenernya kan "miss u".

0 comments:

Posting Komentar